Skema emergency lamp LED

Skema emergency lamp LED

Senin, 11 Mei 2009

Cas Multi Fungsi

Cas kadang mesti menyesuaikan dengan berapa voltase batery yang akan diisi.
Saya punya cara untuk itu agar saat charge dan penuh tidak terjadi overload...
Kenapa? karena Overload langsung di buang ato dikonsumsi alat lain.
Asik juga, sederhana murah.

Begini tekniknya :
kalo kita cas batery kan plus dapat plus, minus dapat minus...... ok itu udah bener.
Sekarang bila trafo cas outputnya 12 Volt sedang yang di charge 6 volt bagaimana? jawabnya biarkan saja yang penting kabel menuju plus dilewatkan lamu pijar setara dengan trafo itu. Misalnya Trafo 12 Volt maka perlu lamp pijaar yang 12 Volt juga. Bisa pakai lampu motor yang 12 Volt.
Tugas balon pijar adalah mengkonsumsi listrik bila ada kelebihan.
Menurut pengamatan : bila battery kosong maka lampu tersebut akan nyala terang, dan sebaliknya,,,... selamat njoba

Tidak ada komentar:

Posting Komentar